Cara Menghilangkan Jamur di Lemari Paling Ampuh

Bingung dengan jamur yang selalu datang mengotori lemari kayu anda ? tidak usah khawatir, ada berbagai macam Cara Menghilangkan Jamur di Lemari Kayu Paling Ampuh yang bisa anda praktekkan langsung. apa saja itu ? silahkan coba cara-cara dibawah ini :

Cara Menghilangkan Jamur di Lemari


  1. Oleskan Alkohol pada Lemari yang Berjamur
  2. Melapisi Lemari yang Berjamur dengan Plastik Bening atau Koran
  3. Melapisi Lemari yang Terkena Jamur dengan Pernis atau Melamin
  4. Menggunakan Bahan Penyerap Lembab
  5. Memasang Air Conditioner
  6. Gunakan Cahaya dari Lampu TL
  7. Menggunakan Veja Multi-Uso Pembersih Serbaguna
  8. Menjaga Sirkulasi Udara dan Sinar Masuk
  9. Menggunakan Kayu atau Bahan Lain Sebagai Alas Lemari


Itulah berbagai macam Cara Menghilangkan Jamur di Lemari yang sudah terbukti Paling Ampuh, selamat mencoba.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel